-
Apa yang disebut Discharge Time pada Fire Suppression System?
Sistem pemadam kebakaran adalah sistem yang dirancang untuk mendeteksi dan memadamkan api secara otomatis maupun manual di berbagai jenis lingkungan, seperti komersial, industri, atau fasilitas kritis. Salah satu elemen penting dalam pengoperasian sistem ini adalah waktu pemadaman. Jadi, apa itu discharge time dan mengapa hal ini penting? Definisi Waktu Pengosongan...
PT Adiwarna Anugerah Abadi Tbk
Didirikan pada tahun 2007 dan telah menjadi perusahaan yang berkembang pesat dengan fokus pada bisnis proteksi kebakaran.
PT Adiwarna Anugerah Abadi Tbk mengkhususkan diri dalam solusi proteksi kebakaran yang lengkap. Kami fokus pada proteksi kebakaran dengan risiko tinggi dan industri yang memiliki risiko khusus seperti: pabrik minyak & gas, pusat data, perbankan, pembangkit listrik, petrokimia, dan industri.


16th
Tahun Berpengalaman

700+
Klien Terbaik

10+
Produk dan Sistem
Keahlian Kami
